“Berbagai Macam Cara Mengatasi Stres”

Stres merupakan respon tubuh terhadap situasi yang menantang kita, yang mempengaruhi kondisi fisik maupun mental seseorang. Dua hal yang harus diperhatikan: sumber stres dan respon terhadap stres. Bagaimana cara menghilangkan stres? Stres merupakan hal yang tidak bisa kita kontrol, yang harus diatur itu adalah reaksi kita. Problem focus coping, emotional focus coping, seeking support.

  1. Emotional focus coping, selesaikan emosi teerlebih dahulu, mencari pelampiasan untuk menghilangkan emosi yang dirasakan itu.
  2. Problem focus coping, menghadapi langsung masalahnya.

Faktor yang mempengaruhi

  • Kepribadian
  • Pengalaman negatif masa lalu
  • Faktor genetik
  • Lingkungan

Oleh: M. Rafikhansa Dzaky Saputra

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top